Cara membuat breadcrumb home label dan postingan

Cara membuat breadcrumb atau menu home ,label dan judul postingan yang berada di atas postingan.

Screenshoot :

Kalau gitu kita langsung saja menuju ke tutorial nya :

Letakan kode di bawah ini di atas kode ]]></b:skin>
.breadcrumbs{ padding:5px 5px 5px 0; margin:0;font-size:90%; line-height:1.4em; border-bottom:1px dotted #ccc}
Lalu letakan kode di bawah <div class='post-snippet'> <data:post.snippet/> seperti gambar di bawah ini :

<b:if cond='data:blog.homepageUrl == data:blog.url'> <b:else/> <b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'> <div class='breadcrumbs'> <a expr:href='data:blog.homepageUrl'>Home</a> &#187; <b:if cond='data:post.labels'> <b:loop values='data:post.labels' var='label'> <a expr:href='data:label.url' rel='tag'> <data:label.name/></a> <b:if cond='data:label.isLast != &quot;true&quot;'> , </b:if> </b:loop> </b:if> &#187; <data:post.title/> </div> </b:if> </b:if>

Selesai...
Lihat hasil nya di sini :
Demo
Buka saja salah satu postingan nya lalu lihat di atas postingan nya.

Selamat mencoba.
Lebih baru Lebih lama